Bismillahirrohmanirrohim Semenjak Stay At Home mulai diberlakukan oleh pemerintah Qatar per Rabu, 11 Maret 2020 terkait pandemi Covid-19, saya sadar dan harus siaga untuk menyiapkan stok kesabaran yang lebih daripada hari-hari sebelumnya, duh lebay haha... Pastinya rumah akan sering berantakan karena suami dan anak-anak lebih banyak di rumah, inilah salah satu yang membuat emosi negatif saya keluar. Ketika bangun tidur harapannya rumah masih dalam kondisi yang sama dengan kemarin saat terakhir mau tidur, bersih dan tertata rapi. Namun nyatanya tak seperti harapan. Duh, hiks... Ok! Pertama, ambil napas lalu hembuskan selama 3x, pejamkan mata jangan keluar kata apapun meski rasanya pingin ngomel-ngomel 20 ribu kata, haha… Lalu sambil ngelap dan beberes di Dapur baca istighfar berulang, terus begitu sampai semuanya kelar. Dan setelah semuanya beres, ambil waktu "Me Time" dan tumpahkan emosi negatif tadi dalam sebuah karya (dalam hal ini mendesain). Merasakan sensasinya setelah hasil desain sesuai harapan, dan itu membuatku puas dan bahagia. Yess, Excellent! Program Family Gathering ini adalah program tahunan komunitas QPM Ladies yang sifatnya optional, maksudnya nanti ada pilihan lain yaitu Camping dan biasanya diadakan sekali dalam setahun (saat winter). Alhamdulillah hari ini kelar membuat template desain acara tersebut, nanti jika tiba waktunya, tinggal ubah waktu dan tempatnya. Semoga pandemi lekas berlalu. Aamin... #tantangan30hari #kelaskepompong #bundacekatan #institutibuprofesional
Tantangan H-3 Kelas Kepompong
Bismillahirrohmanirrohim Semenjak Stay At Home mulai diberlakukan oleh pemerintah Qatar per Rabu, 11 Maret 2020 terkait pandemi Covid-19, saya sadar dan harus siaga untuk menyiapkan stok kesabaran yang lebih daripada hari-hari sebelumnya, duh lebay haha... Pastinya rumah akan sering berantakan karena suami dan anak-anak lebih banyak di rumah, inilah salah satu yang membuat emosi negatif saya keluar. Ketika bangun tidur harapannya rumah masih dalam kondisi yang sama dengan kemarin saat terakhir mau tidur, bersih dan tertata rapi. Namun nyatanya tak seperti harapan. Duh, hiks... Ok! Pertama, ambil napas lalu hembuskan selama 3x, pejamkan mata jangan keluar kata apapun meski rasanya pingin ngomel-ngomel 20 ribu kata, haha… Lalu sambil ngelap dan beberes di Dapur baca istighfar berulang, terus begitu sampai semuanya kelar. Dan setelah semuanya beres, ambil waktu "Me Time" dan tumpahkan emosi negatif tadi dalam sebuah karya (dalam hal ini mendesain). Merasakan sensasinya setelah hasil desain sesuai harapan, dan itu membuatku puas dan bahagia. Yess, Excellent! Program Family Gathering ini adalah program tahunan komunitas QPM Ladies yang sifatnya optional, maksudnya nanti ada pilihan lain yaitu Camping dan biasanya diadakan sekali dalam setahun (saat winter). Alhamdulillah hari ini kelar membuat template desain acara tersebut, nanti jika tiba waktunya, tinggal ubah waktu dan tempatnya. Semoga pandemi lekas berlalu. Aamin... #tantangan30hari #kelaskepompong #bundacekatan #institutibuprofesional