aprilhatni.com
aprilhatni.com

How Does it Work? Memacu Anak Suka Membaca-Day 9

Bismillahirohmanirrohim…

Judul buku: How Does it Work?
Penerbit: Collins
Penulis: Sylvia Karavis & Gill Matthews Roger Goode
ISBN: 9780007474332
Tanggal diterbitkan: 20 Agustus 2012

Kemarin malam setelah melihat Pohon Literasi yang saya buat, Aqmar langsung semangat untuk menambah waktu membaca. Alhamdulillah.

Dan hari ini ia membaca buku How Does it Work? yang dipilihnya kemarin sampai selesai. Buku ini memang ga tebal sih, bahasa yang digunakan juga ringan sehingga anak seusia Aqmar gampang mencernanya.

Selesai membaca, ia mencoba menjelaskan apa yang terdapat pada buku tersebut.
Mengenai cara kerja Papan gambar magnet, mobil-mobilan, Skuter, Yo-yo, Layang-layang dan sebagainya.
Review Aqmar:
1. Magnetic drawing board
Magnetic drawing boards are waterproof, so divers can use them to pass messages to each other underwater.
2. Scooter
How does a scooter work?
You can make a force pushing, pulling, squashing or stretching.
3. Kaleidoscope
A Kaleidoscope it looks like a telescope. Can use two mirror to make patterns like a Kaleidoscope.

#harike9
#Tantangan10hari
#GameLevel5
#MenstimulasiAnakSukaMembaca
#kuliahBunSayIIP

Post a Comment